jembatan kerata api belanda thn 1897 ini biasa juga di sebut jembatan gandekan atau jembatan kudung karena letaknya diantara desa gandekan dan sumilir kemangkon purbalingga,panjang jembatan ini kurang lebih 80 meter dan lebar 3 meter,,jembatan ini sekarang di semen dengan rangka rel dibawahnya dan jembatan ini masih utuh dan kokoh,,dan di gunakan warga sekitar sebagai penyeberangan antar desa dengan berjalan kaki atau kendaraan roda 2,,,di bawah jembatan ini ada sungai klawing,,dan jembatan ini sekarang menjadi bagian cagar budaya,,. ========================================================================#jembatan kereta api era kolonial Belanda,di Purbalingga thn 1897
Ещё видео!