Download aplikasi berita TribunX di PlayStore atau AppStore untuk mendapatkan pengalaman baru.
[ Ссылка ].
WARTAKOTALIVE.COM, GROGOL PETAMBURAN — Bagi sebagian orang, menjadi petugas lipat sortir merupakan momen aji mumpung lima tahun sekali untuk mengumpulkan pundi-pundi rupiah.
Pasalnya, tidak ada batasan umur bagi orang yang hendak menjadi pelipat kertas ataupun kualifikasi pendidikan khusus.
Siapapun bisa menjadi petugas sortir lipat, asalkan bisa mengikuti aturan yang telah ditetapkan petugas.
Terlebih, upah yang ditawarkan kerap kali dapat membantu perekonomian orang-orang yang membutuhkan.
Menurut Isma (40), ia dibayar Rp 450 per-lembar surat suara. Apabila ia berhasil melipat satu kardus berisi 500 lembar, ia akan diupah Rp 100.000.
Namun, upah Rp 100.000 itu, dibagi ke empat orang yang merupakan anggota kelompoknya.
#PetugasSortirLipat #GORTanjungDuren #OrangDalam #Pemilu2024
Video Jurnalis: Nuri Yatul Hikmah
Editor Video: udinudin
Ещё видео!