Halo Sahabat Hermina, Down syndrome adalah kelainan kongenital multiple atau kelainan bawaan lahir karena kelebihan materi genetik pada kromosom 21, pada down syndrome memiliki 47 kromosom dimana manusia normal memiliki 46 kromosom, terdiri dari 22 kromosom tubuh dan sepasang kromosom seks.
Simak Penjelasan dokter spesialis anak RS Hermina Mekarsari, dr. Meisy Gramilda Amalinda, SpA
Ещё видео!