TRIBUNJABAR.ID, BANDUNG - Satuan Lalu lintas (Satlantas) Polrestabes Bandung, mengumumkan, menjelang pergantian tahun akan menutup 7 pintu masuk utama menuju Kota Bandung .
"Penutupan jalan dimulai tanggal 31 Desember 2020 pukul 18.00 sampai 1 Januari 2021 pukul 05.00 WIB mulai dari jalan dekat tol yang ada di Kota Bandung, " ujar Kasat Lantas Polresrabes Bandung, Kompol Rano Hadianto di Balai Kota, Kamis (17/12/2020).
Menurut Rano, penutupan akses masuk ke Kota Bandung agar tidak ada orang luar Kota Bandung masuk.
Selengkapnya buka link:
[ Ссылка ].
Penulis: Tiah SM
Editor: taufik ismail
Video Editor: Edwin Tk
MEDIA SOCIAL & WEB Official
Website : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Fan Page FB : [ Ссылка ]
Ingin bergabung di grup WA pembaca Tribun? Silakan klik link ini. Dengan bergabung Anda ekslusif akan mendapatkan berita, video, dan jadwal live streaming pilihan dari kami. Ini linknya [ Ссылка ].
#tribunjabarvideo #KotaBandung #penutupanjalan
Ещё видео!