Curah hujan dengan intensitas tinggi belakangan ini harus diwaspadai seluruh elemen masyarakat dan pemerintah. Bukan hanya siaga terhadap potensi bencana alam, tetapi juga ancaman penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) harus juga menjadi perhatian.
Hal itu disampaikan Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, M. Anwar, saat memimpin Rapat Kordinasi Wilayah (Rakorwil) November 2022 di Ruang Serbaguna Blok C, Kantor Walikota, Kamis (24/11/2022).
Ещё видео!