Selengkapnya: [ Ссылка ]
TRIBUN-VIDEO.COM - Kapolsek Lubuk Kilangan, AKP Lija Nesmon menyebut aksi penipuan terhadap kurir pengantar barang belanjaan online ternyata mencapai enam korban yang melapor.
Hingga kini, jajaran Polsek Lubuk Kilangan telah mengamankan seorang lelaki berinisial RP, diduga melakukan tindak pidana penipuan.
Sejauh ini menurutnya, modus pelaku adalah membeli suatu barang lewat online dengan sistem bayar ditempat atau COD.(*)
#Kurir #Penipuan #COD
Ещё видео!