Berbagai jenis makanan ini berasal dari Kampung Adat Cireundeu, Kelurahan Leuwigajah, Kecamatan Cimahi Selatan, Kota Cimahi. Kampung Adat Cireundeu konon katanya sudah ada sejak abad ke-16. Pangan utama warganya dari dulu bukanlah nasi dari beras padi, tapi beras singkong alias rasi yang masih bertahan hingga sekarang. Seiriny berjalannya waktu, singkong yang ditanam warga akhirnya berkembang menjadi berbagai jenis makanan yang rasanya pastinya enak. Tentunya kini Kampung Adat Cireundeu kian dikenal dengan wisata budaya dan kuliner khasnya.
#kuliner #makanan #enak #singkong #cimahi #kampungadat #kampung #jawabarat #viralshorts #viralshort #viralvideo #viralshort #shorts #fyp
Ещё видео!