Awal tahun 2020, Jakarta dan sekitarnya disambut dengan hujan yang terus mengguyur sejak Selasa sore tanggal 31 Desember 2019 dengan curah yang lebat.
Malam pergantian tahun yang biasanya semarak, kali ini minim kembang api.
Hujan memang sempat berhenti saat tengah malam, beberapa menit setelah
pergantian tahun hujan kembali turun dan terus mengguyur hingga keesokan hari.
Dan kawasan tempat tinggal kami pun banjir setinggi lutut orang dewasa.
#AwalTahun2020 #HujanLebat #BanjirBesar
Ещё видео!