WISATA CHEVILLY RESORT & CAMP BOGOR | WISATA KELUARGA YANG BUKA 24 JAM? SUASANA MALAM KEREN BANGET‼️
Haii gaess welcome back to my channel!!
Di video kali ini aku mau ngajakin kalian berwisata malam di daerah Ciawi, Bogor tepatnya di Chevilly resort & camp.
Alamat lengkapnya:
Jalan Raya Veteran III Banjasari, RT.001/RW.004, Ciawi, Bogor Regency, West Java 16760
Bagi pengunjung yang ingin menginap di Chevilly Resort & Camp, tempat ini buka setiap hari selama 24 jam. Tapi, kalau pengunjung hanya ingin menikmati suasana dan wahananya, bisa datang pukul 07.00-23.00 WIB
HTM Rp 25.000/orang ( anak diatas 2 tahun sudah bayar tiket masuk)
Jadi selain tempat wisata, Chevilly resort ini juga mempunyai penginapan
dengan tipe villa, hotel, dan juga glamping.
So, buat kalian yang mau liburan keluarga sekaligus staycation, Chevilly resort & camp ini rekomended ya..Pokoknya buat kalian yang penasaran, langsung aja tonton video ini sampai selesai ya..Dan jangan lupa juga untuk selalu support channel aku dengan cara Like, Komen, Subscribe, dan juga Share video ini keseluruh media sosial yang kalian punya dan juga ke temen-temen kalian ya..Thank you..
For Business/ Endorse 👇
💌Email: friska.kristiann@gmail.com
DM Instagram: @friscayk
#chevillyresort #chevillyresortandcamp #wisatakeluarga #wisatabogor #wisatabogorterbaru #staycationbogor #friskayeni #tempatwisata #tempatwisatahits
Ещё видео!