Masih banyak yang salah dalam pemilihan busi pada sepeda motor Injeksi seperti yang sudah saya alami yaitu membeli busi untuk motor Yamaha Vixion 2012 yang harusnya menggunakan Busi NGK CR8E atau Denso U24ESR-N malah di kasih busi untuk motor yang lain. Sekilas memang dari ukuran ulir/drat busi tidak ada perbedaan namun setelah di teliti lebih detail busi motor Vixion menggunakan busi tipe R (resistor) yaitu memilik tahanan dan menggunakan insulator dalam bukan menggunakan insulator luar. Untuk lebih jelasnya silahkan simak video ini agar lebih paham tentang perbedaan dari Busi tersebut.
Ещё видео!