Pengkaderan adalah salah satu proses penting dalam organisasi. Tapi, apa sebenarnya pengkaderan itu? Di episode ini, Host Dewinda dan Co-Host Kayla ngobrol santai bareng Nafisa dan Aaliesha, dua sosok yang terlibat langsung dalam acara pengkaderan di SMP Muhammadiyah 17 Surabaya.
Mulai dari persiapan, tantangan, hingga cerita seru selama acara, semuanya dibahas tuntas di sini! Yuk, dengarkan kisah penuh inspirasi ini dan temukan bagaimana pengkaderan mampu membentuk generasi yang solid dan berdaya.
Jangan lupa like, comment, dan subscribe agar tidak ketinggalan episode menarik lainnya! ^____^
Ещё видео!