Amerika Serikat untuk pertama kalinya menyatakan akan mengirimkan amunisi tank berbahan uranium kepada Ukraina. Amunisi jenis itu dikirimkan saat pasukan Ukraina melancarkan serangan balasan untuk mendepak Rusia dari wilayah-wilayah pendudukan.
Keputusan itu diambil AS sebagai bagian dari rencana mengirimkan 31 tank M1 Abrams, yang merupakan tank tempur utama AS, ke Ukraina. Tank-tank itu diperkirakan akan segera dikirimkan ke Ukraina "segera", kata Gedung Putih pada Rabu.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis Naskah: Musayadah Khusnul Khotimah
Narator: Musayadah Khusnul Khotimah
Video Editor: Monica Arum
Produser: Monica Arum
Musik: Drop the Tapes - TrackTribe
#TankAS #TankBerbahanUranium #PerangRusiaUkraina #BantuanAS #JernihkanHarapan
Artikel ini bisa dilihat di : [ Ссылка ]
Ещё видео!