Jerman akan sepenuhnya menghentikan pembelian batu bara dari Rusia mulai 1 Agustus, dan minyak Rusia pada 31 Desember 2022. Hal itu disampaikan Wakil Menteri Keuangan Jerman Joerg Kukies dalam sebuah konferensi pers pada Rabu (13/7/2022).
Sebelumnya, Rusia memasok sekitar 40 persen batu bara dan 40 persen minyak untuk Jerman.
Kukies menyebut Jerman akan secepatnya mengembangkan terminal impor gas alam yang dicairkan untuk mengisi kesenjangan pasokan gas.
Meski AS dan Qatar dapat memasuk LNG sebesar 30 miliar meter kubik, jumlah tersebut masih menyisakan kesenjangan yang besar.
Simak selengkapnya dalam video berikut.
Penulis: Danur Lambang Pristiandaru
Penulis Naskah: David Satya Putra
Narator: David Satya Putra
Video Editor: David Satya Putra
Produser: Okky Mahdi Yasser
Musik : Nine Lives by Unicorn Heads
#Jerman #Rusia #JernihkanHarapan #Kompascom
Ещё видео!