Cara Merakit Rangkaian DOL Starter (Direct On Line) Motor 3 Phase
Sistem kerja rangkaian Direct On Line (DOL) yaitu elektro motor langsung mendapatkan supply tegangan sebesar 100% dari besar tegangan sumber 380VAC.
Sistem starter Elektro motor dengan menggunakan sistem Direct On Line (DOL) adalah sistem starting elektro motor paling sederhana, dan bisa dipakai untuk elektro motor yang memiliki daya yang lebih kecil dari 5.5KW.
#DirectOnLine
#cara
#rangkaian
Ещё видео!