Cuaca ekstrim angin kencang dan ombak pasang, menerjang beberapa pantai di sebagian wilayah Serdang Bedagai, pada hari Rabu, 18/9/2024.
Pantai yang terdampak diantaranya pantai Kuala putri, kemudian pantai gudang garam, lalu pantai Bali lestari, dan pantai padan cermin.
Bahkan sebelumnya, sebuah perahu nelayan dengan tiga penumpang di perairan Pantai Sialang Buah, Kabupaten Serdang Bedagai, terbalik. pada Selasa, (17/09/2024), sekitar pukul 15.30 WIB.
Seorang korban bernama Jufri, dinyatakan meninggal dunia setelah sempat dibawa ke Puskesmas Sialang Buah.
Korban adalah warga Dusun I, Desa Pematang Guntung.
Dan dua rekan Jufri, Ali Usman dan Armansyah, selamat dalam insiden tersebut.
Sekitar satu mil dari bibir pantai, angin kencang dan ombak besar menggulung perahu hingga terbalik, Saat mereka melaut mencari ikan, dan kembali pulang setelah dua hari, Ungkap Kasi Humas Polres Sergai, Ipda SH Nauli Siregar.
Meskipun teman-teman Jufri berusaha menyelamatkannya, nyawanya tidak dapat diselamatkan.
Jenazahnya telah dibawa ke rumah duka untuk disemayamkan, tutupnya.
channel ini menyajikan berita cuaca dan bencana alam, serta ringkasan bencana dari sumber terbuka, yang kami kumpulkan tentang badai petir, gunung berapi, erupsi, banjir, banjir bandang, banjir rob, gunung meletus, angin kencang, hujan angin, hujan deras yang disertai angin kencang, hujan es, hujan lebat, gempa bumi, bencana, bencana alam, fenomena alam, perubahan iklim, tsunami, cuaca, update cuaca, tanah longsor, siklon tropis, badai salju, musim dingin, Mosun, kekeringan, semburan lumpur, siklon, hujan badai, badai tropis.
PERHATIAN : Materi video di ambil dari jejaring sosial, itu di pilih berdasarkan tanggal publikasi, judul, deskripsi, dan lokasi acara, terkadang video berisi fragmen yang tidak sesuai dengan tanggal dan tempat. tidak selalu mungkin untuk memeriksa keandalannya. terima kasih atas pengertian anda.
semua video di ambil dari sumber terbuka. pemilihan berdasarkan tanggal publikasi, judul , deskripsi dan lokasi kejadian. video mungkin berisi bingkai yang tidak sesuai dengan tanggal dan tempat. tidak semua mungkin untuk melihat semua video. kami mohon maaf atas semua kesalahan. jika ada masalah hak cipta, silahkan hubungi adlyhananrizi@gmail.com.
#bencana #indonesiaku #fenomenaalam #bencanaalam #bencanaalamterkini #beritaterkini #indonesia #perubahaniklim #indonesiaberduka #banjir #news #breakingnews #cuacaekstrem #cuacaekstrim #banjirbandang #viralnews #viraltiktok #viralvideo #perubahaniklim #ombakpantai #ombakbesar #ombakbanyu #pantaiindonesia #pantai #serdangbedagai #sumut #pantaibalilestari #sumaterautara #sumatrautara #sumatera #sumatra
Ещё видео!