SERAMBINEWS.COM - Sebanyak 291 warga negara Indonesia (WNI) masih terjebak di Sudan.
Upaya mengevakuasi 291 WNI di Sudan, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono mengirim pasukan elit Komando Pasukan Gerak Cepat ( Kopasgat).
Anggota Kopasgat yang dikirim ke Sudan itu tergabung dalam Satgas berjumlah total sebanyak 39 personel dari TNI dan tenaga kesehatan.
Negara yang terletak di timur laut benua Afrika terjadi konflik antara pasukan paramiliter RFS (Rapid Support Forces) yang berupaya mengkudeta pemerintahan Sudan.
Lebih jauh Yudo menjelaskan pelibatan pasukan elite ini dilakukan karena potensi ancaman yang bisa saja datang dari paramiliter di Sudan.
Kopasgat adalah pasukan elite TNI AU yang memiliki kemampuan tiga matra, yaitu udara, laut, darat.
Pasukan ini dikenal sebagai Korps Baret Jingga. Meski demikian, lanjut Yudo, TNI tak mau terlibat secara militer lebih jauh dalam operasi kemanusiaan ini.
Dia memastikan akan memantau bagaimana perkembangan situasi di sana.(*)
VO: Suhiya ZAhrati
VE: Teuku Raja Maulana
#Sudan #kudetasudan #TNI #Kopasgat #WNI
==============================================
Syedara Lon, jangan lupa SUBSCRIBE, SHARE, and COMMENT.
Update video viral lainnya: [ Ссылка ]
Update berita terpopuler lainnya: [ Ссылка ]
Update info terkini via Serambinews.com: [ Ссылка ]
Follow akun Instagram [ Ссылка ]
Follow akun Twitter [ Ссылка ]
Follow dan like fanpage Facebook [ Ссылка ]
Follow akun TikTok [ Ссылка ]
Ещё видео!