Berdasarkan Peraturan Kepala BNN RI Nomor 6 Tahun 2020 tentang Rencana Strategis Badan Narkotika Nasional Tahun 2020 -2024, Visi dan Misi Tahun 2020-2024, BNN berpedoman atau mengacu pada visi dan misi presiden terpilih periode 2020-2024. Periode pertama yakni tahun 2018-2025 menekankan pada upaya BNN sebagai organisasi yang mampu membangun kepedulian masyarakat ataupun stakeholder terhadap ancaman bahaya narkotika dengan intervensi dari sistem hukum dan pengawasan atau intelijen. SMPN 1 CIANJUR pada kegiatan ini bekerja sama dengan BNNK kab. Cianjur turut serta dalam memecahkan REKOR MURI 2023 dengan 1.199 peserta. Sesuai dengan Visi BNNK “Mewujudkan masyarakat yang terlindungi dan terselamatkan dari kejahatan narkotika dalam rangka menuju Indonesia maju yang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian berlandaskan gotong royong”.
Ещё видео!