Anggota DPRD Kabupaten Bungo, nyaris terlibat adu jotos dengan perwakilan warga yang datang ke Gedung DPRD Bungo, Selasa(12/11). Perseteruan terjadi saat membahas penambang emas tanpa izin yang berada di Desa Batu Kerbau, Kecamatan Pelepat, Kabupaten Bungo, Jambi.
Permasalahan ini sebelumnya sudah pernah disampaikan, namun tampaknya tidak ada penanganan serius. Sementara, Wakil DPRD II Kabupaten Bungo menyebut jika keributan terjadi hanya karena kesalahpahaman. Beruntung, baku hantam bisa diredam oleh anggota DPRD lainnya dan pihak keamanan.
==========================================
Baca Berita Lengkapnya di Website : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
===========================================
Ещё видео!