#Pilpres #Pemilu2024diKompasTV #NomorUrutPilpres2024
JAKARTA, KOMPAS.TV - Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah mengumumkan hasil pengundian nomor urut capres dan cawapres peserta pilpres 2024, Selasa (14/11/2023).
Pasangan Capres Cawapres yang diusung oleh Koalisi Perubahan, Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar atau AMIN mendapatkan nomor urut 1.
Selanjutnya, Pasangan yang diusung oleh Koalisi Indonesia Maju (KIM) Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka mendapatkan nomor urut 2.
Dan di posisi nomor urut 3 didapatkan oleh pasangan Ganjar Pranowo dan Mahfud MD.
#Pemilu2024diKompasTV #NomorUrutPilpres2024 #Pilpres 2024
====
Sahabat Kompas TV Bangka Follow Instagram Kompastv_bangka .
Pantau terus Channel Youtube Kompas TV Bangka dengan berita terkininya dan Jangan lupa Like & Subscribe
Aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan berita-berita terkini di Indonesia.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di [ Ссылка ].
Ещё видео!