Download aplikasi berita TribunX di Play Store atau App Store untuk dapatkan pengalaman baru
TRIBUN-VIDEO.COM - Presiden Prabowo Subianto turut menyoroti birokrasi pemerintah yang terkesan dipersulit.
Hal ini disampaikan Prabowo saat menggelar rapat kabinet perdana bersama para menteri pada Rabu (23/10/2024).
Ia lantas memberikan kewenangan kepada menterinya untuk mencopot jabatan bawahanya yang dianggap membuat susah pekerjaan.
Lebih lanjut dikatakannya, tak ada orang yang kebal di Kabinet Merah Putih.
(Tribun-Video.com)
Program: Tribunnews Update
Host: Tri Suhartini
Editor Video: Oktavian Dwi Kurniawan
Uploader: bagus gema praditiya sukirman
Ещё видео!