TRIBUN-VIDEO.COM - Oknum polisi di Trenggalek, Jawa Timur digerebek warga ngamar dengan istri orang.
Penggerebekan itu dilakukan pada Rabu (5/7/2023).
Hal itu disampaikan oleh perangkat Desa Sumbergayam, Sabtu (8/7/2023).
Hubungan oknum polisi dan wanita tersebut sebenarnya sudah diketahui warga sejak lama.
Warga kerap melihat oknum polisi dan sang wanita kerap terpergok keluar masuk rumah kosong.
Warga yang geram kemudian melakukan penggerebekan saat keduanya mendatangi rumah itu.
Rumah tersebut merupakan rumah milik saudara pihak wanita.
Setelah penggerebekan, oknum polisi itu diserahkan ke Polsek Durenan.
Sementara wanita selingkuhan dikembalikan ke suami sahnya.
Kasatreskrim Polres Trenggalek, Iptu Agus Salim mengatakan, sang suami sudah melaporkan kasus tersebut.
Dalam kasus itu pelaku dijerat pasal 284 KUHP dan terancam 9 tahun penjara. (Tribun-Video.com/Surya.co.id)
Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul Sosok Oknum Polisi Tertangkap Basah Tiduri Istri Orang di Trenggalek, Ada Bukti Video Adegan Panas, [ Ссылка ].
Penulis: Sofyan Arif Candra Sakti | Editor: Tri Mulyono
Host: Umi Wakhidah
Vp: Dedhi Ajib
#beritaterbaru #beritaterkini #beritaviral #live #breakingnews #politik
Ещё видео!