Amalan Doa Cepat Hamil Sesuai Alquran || Doa Agar Cepat Hamil/Diberi Keturunan Sholih dan Sholihah
Berikut ini doa Nabi zakriyah ‘alaihis salaam memohon keturunan soleh solehah/mendapatkan zuriyat/keturunan
رَبِّ هَبْ لِي مِنْ لَدُنْكَ ذُرِّيَّةً طَيِّبَةً إِنَّكَ سَمِيعُ الدُّعَاءِ
Robbi hab lii min ladunka dzurriyyatan thoyyibatan, innaka samii’ud du’aa
Artinya: “Ya Rabbku, berilah aku dari sisi Engkau seorang anak yang baik. Sesungguhnya Engkau Maha Mendengar doa”. (QS. Ali Imron:38)
--------------------------------------
Munsyidah: Yuli Aqisa
Editing Video: Akbar Pradika
Recording dan Editing Audio: JA Production
#doacepathamil #doamemintaketurunan #amalancepathamil
Ещё видео!