TRIBUN-TIMUR.COM - Turki melancarkan serangan udara terhadap basis milisi PKK (Partai Pekerja Kurdistan) di Irak utara, setelah bom mengguncang Ankara pada Minggu (1/10/2023).
Serangan udara ini menghancurkan 20 sasaran milik PKK, yang mengaku bertanggung jawab atas pemboman di Ankara. Bom itu melukai dua polisi, terjadi beberapa jam sebelum parlemen dibuka kembali setelah reses musim panas tiga bulan.(TRIBUN-TIMUR.COM)
Update info terkini via [ Ссылка ]
Follow akun Instagram [ Ссылка ]
Follow akun Twitter [ Ссылка ]
Follow dan like fanpage Facebook [ Ссылка ]
YouTube business inquiries: 081144407111
Sumber: Kompas.com
Twitter: @yo2thok
Editor: Rahman
#Turki #Ankara #Bom #Guncang #Serang #Basis #MilisiPKK #Irakutara #Irak #tribuntimur #tribunviral
Ещё видео!