Hendri Endico bersama Justy Aldrin membuat puluhan ribu penonton histeris dengan membawakan lagu "Mau Yang Setia" di panggung MOVE IT FEST 2022 Chapter Manado.
MOVE IT FEST adalah sebuah inisiasi dari IDE Timur untuk memberi kesempatan bagi musisi timur dalam menunjukkan eksistensi dari karya-karya mereka. Dengan adanya MOVE IT FEST diharapkan karya musik timur dapat berkembang bersama juga penikmat musik timur.
IDE Timur merupakan bagian dari ekosistem IDE yang berfokus dalam perkembangan karya musik timur melalui optimasi, distribusi, dan pemberdayaan. Kami membuka akses seluas luasnya bagi setiap musisi timur untuk mengembangkan karya bersama IDE Timur.
Directed by: Gustiranda "Evan" Mopili
Produced by: @eckoshow & Gustiranda "Evan" Mopili
Executive Producer: Gustiranda "Evan" Mopili
Production Manager: Andrian Brahma Putra
Production Designer: Rizki Ismail as @IDETIMUR
Visual Effect Supervisor: Badrie Badjeber
Music Supervisor: @eckoshow
Director of Photography: Kelvin Modjo as @IDETIMUR Production
Camera and Visual Editor: Kelvin Modjo as @IDETIMUR Production
Mixing Mastering: @mowza6 as @IDETIMUR
Set and Stage Designer: Rizki Ismail
Dukung terus IDE Timur untuk musik timur Indonesia!
-------------------------------------------------------------------------------------------
#MOVEITFEST2022 #MauYangSetia
-----------------------------------------------------------------------------------
Licensed to YouTube by IDE (Music) & #IDETIMUR
--------------------------------------------------------
Subscribe : [ Ссылка ]
IG : hendriendico 👉 [ Ссылка ]
Ещё видео!