Letnan Jenderal TNI Arief Rahman selaku Komandan Pusat Persenjataan Infanteri (Danpussenif) memberikan paparan terkait rencana transformasi satuan raider. Perubahan akan dilakukan mulai dari reorganisasi orgas raider, program latihan untuk personel, hingga penataan personel sesuai dengan kualifikasi satuan raider.
Berkaitan dengan rencana transformasi satuan raider, Kepala Staf Angkatan Darat menitik beratkan kepada program latihan personel dimana masih terdapat 9.617 personel yang belum memiliki kualifikasi satuan raider.
Transformasi satuan raider bertujuan untuk menciptakan peningkatan kemampuan baik dari organisasi, personel hingga kelengkapan peralatan yang dimiliki demi mewujudkan satuan yang modern dan adaptif.
#AndikaPerkasa #PanglimaTNI
Ещё видео!