Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan sambutannya dalam acara press briefing Indonesia Otomotif Online Festival.
Beliau mengatakan, “Acara ini merupakan festival otomotif daring pertama di Asia Tenggara dan merupakan hasil kolaborasi antara industri otomotif, industri digital dan industri media. Oleh karena itu, kami optimis dan berharap festival yang diinisiasi oleh Google bekerja sama dengan Kompas Gramedia ini dapat mendorong penguatan ekonomi digital, sekaligus mampu mendorong pemulihan industri otomotif, yang pada akhirnya akan memicu pemulihan di sektor ekonomi lainnya."
Mari dengarkan sambutan lengkap dari Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita, pada press briefing IOOF.
#IOOF2020
Ещё видео!