Kegiatan Merti Tirta Amerta Bhumi tahun ini bertemakan "Bumandhala Widadya Nyawijining Pakarti" yaitu adalah bagaimana cara membahagiakan air dan menyejahterakan tanah. Karena air kehidupan dan tanah leluhur sudah semestinya menjadi wujud kesadaran pada kejujuran tubuh yang dekat dengan Ibu Bhumi.
Selain itu, kegiatan ini juga mengajak masyarakat untuk melestarikan warisan budaya yaitu Situs Liyangan, yang merupakan peninggalan sejarah kerajaan Mataram Kuno abad IX Masehi sekaligus sebagai daya tarik wisata budaya.
(Video ini dibuat guna melengkapi tugas PPKn)
Ещё видео!