Perkembangan jam tangan saat ini tak hanya difungsikan sebagai alat penunjuk waktu saja melainkan sudah jadi bagian dari gaya hidup seseorang. Nah memadukan dua unsur itu, sebuah bisnis di Bandung, Jawa Barat memproduksi jam tangan unik yang dibuat dengan material kayu.
Menariknya desain yang diciptakan tak hanya sebatas mengikuti tren semata tetapi juga mengadaptasi kekayaan kultur budaya indonesia. Ini dia Pala Nusantara, inspirasi karya anak negeri.
#Liputan6SCTV
Ещё видео!