MetroTV, Kapal tradisional semar mesem yang berpenumpang 10 orang karam di perairan Pulau Karang Beras Kecil, Kepulauan Seribu, Jakarta Utara, Kamis (10/11/2022). Meski sempat terombang-ambing di tengah laut, seluruh penumpang dan nakhoda berhasil selamat dan dievakuasi ke Pulau Tidung.
#Metrotv #topreviewmetrotv #Kapal #kepulauanseribu #polisi
Ещё видео!