"Jadi kita kerja sama bareng-bareng, kita kreasikan apapun dari produk-produk filosofi kopi selama pandemi", Ahmad Rahmadhansyah (Store Manager Filosofi Kopi Jogja)
Penguatan kerja sama internal, bahkan saling bertukar ide dan gagasan tentang apa dan bagaimana cara menghadapi situasi pandemi sangatlah penting. Pandemi #covid19 adalah persoalan bersama, tidak satupun pelaku pariwisata dan ekonomi kreatif yang dapat menanggulanginya secara sendirian.
Kedai Filosofi Kopi Jogja hanyalah satu dari sekian banyak pelaku yang terus berpikir kreatif dan inovatif untuk menghadapi situasi hari ini. Mari saling bertukar pesan baik, agar kita semakin cepat bangkit bersama.
#FilosofiKopiJogja
#BanggaBuatanIndonesia
#BangkitUntukIndonesiaMaju
#BersamaJagaIndonesia
#WonderfulIndonesia
Ещё видео!