Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengungkapkan data bahwa hanya 0,3 persen warga yang sudah divaksinasi dosis 1, yang akhirnya terpapar Covid-19. Menurut Anies, vaksin efektif mencegah warga dari keterpaparan Covid-19.
Anies mengatakan saat ini yang sudah mendapatkan vaksin dosis 1 di Jakarta sebanyak 6,5 juta warga. Jika mengacu pada data ini, maka jumlah yang terpapar Covid-19 setelah divaksin, hanya 19.000-an orang.
======================================================
Mulai Sekarang #KalauBicaraPakaiData
Pantau dan Subscribe Katadata Indonesia.
Official Website : [ Ссылка ]
Youtube : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
======================================================
Ещё видео!