#Chatnewsid #smklinggakencana #kecelakaanbus
Kecelakaan maut yang melibatkan rombongan SMK Lingga Kencana sempat diabadikan oleh salah seorang siswa yang saat itu kebetulan sedang live di akun sosial medianya.
Sebelum bus yang ditumpanginya terlibat kecelakaan, terdengar pekik takbir yang menandakan situasi dan kondisi saat itu sedang tidak dalam kondisi baik-baik saja.
Adapun peristiwa ini viral usai banyak akun sosial media lainnya yang merepost kejadian itu. Salah satunya akun Instagram @wargajakarta.id.
“Gue kecelakaan, bentar ya gaes ya. Remnya blong” kata salah seorang siswa yang diketahui bernama Nico, dikutip Minggu (12/5/2024).
Dalam video yang dibagikan, terdengar suasana di dalam bus tersebut begitu ramai. Para penumpang lainnya berteriak histeris akibat kecelakaan tersebut.
Sedikitnya ada 11 orang dalam rombongan SMK Lingga Kencana tewas, sementara itu 4 orang lainnya dinyatakan mengalami luka berat.
Tonton video lengkapnya disini:
[ Ссылка ]
Chatnews merupakan portal berita yang menjadi fitur aplikasi messenger Indochat. Untuk menjangkau pengguna lebih luas, Chatnews juga bisa diakses melalui mobile maupun desktop. Tagline kami adalah “Bridging Newstainment”.
Chatnews menyajikan informasi akurat terkini, faktual dan menginspirasi pembaca. Redaksi Chatnews dikelola oleh jurnalis berpengalaman dan taat pada kode etik jurnalistik yang ditetapkan Dewan Pers.
Update Informasi dengan Subscribe, Like & Share
click our website :
[ Ссылка ]
Follow official account Chatnews:
- Twitter: [ Ссылка ]
- Facebook: [ Ссылка ]
- Instagram: [ Ссылка ]
Ещё видео!