JAKARTA, KOMPAS.TV Pemimpin tertinggi Agama Katolik, Paus Fransiskus berkeliling Stadion Madya dan Gelora Bung Karno menggunakan Pope Mobile.
Sebelum memasuki area Stasion GBK, Paus Fransiskus berkeliling di Stadion Madya terlebih dahulu untuk menyapa umat.
Lalu usai berkeliling di Stadion Madya, Paus melanjutkan menyapa umat di Stadion GBK.
Paus Fransiskus menggelar Misa Akbar di Gelora Bung Karno pada Kamis (5/9/2024).
Paus Fransiskus juga sempat menghentikan kendaraannya untuk menyapa hingga memberi berkat kepada para umat.
Umat antusias menyambut kedatangan Paus Fransiskus sambil menyorakkan kata "Viva Il Papa".
Menurut apa yang kami kutip daro Kumparan.com, secara harfiah "viva" artinya "hidup", sedangkan arti "il papa" adalah "Paus". Dengan demikian, Viva Il Papa artinya "Hidup Paus!" atau " Panjang Umur Paus".
#pausfransiskus #misa #katolik #gbk
------------------------------------------
Sahabat Kompas TV, jangan lupa like, comment, dan subscribe channel YouTube Kompas TV Medan, juga aktifkan lonceng notifikasi agar tidak ketinggalan update mengenai isu-isu terkini di Indonesia.
Jangan lewatkan live streaming Kompas TV 24 jam non stop di [ Ссылка ]
Sahabat Kompas TV juga bisa memperoleh informasi terkini melalui website: www.kompas.tv
Media sosial Kompas TV Medan
TikTok : [ Ссылка ]
Instagram : [ Ссылка ]
Facebook : [ Ссылка ]
Twitter : [ Ссылка ]
Threads: [ Ссылка ]
Kompas TV
Independen | Terpercaya
#kompastvmedan
Ещё видео!