JAKARTA, KOMPAS.com - Presiden Joko Widodo menempuh jalur laut untuk mengunjungi kawasan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Kalimantan Timur, Selasa (25/10/2022).
Jokowi dan rombongan melakukan perjalanan menggunakan KRI Escolar-871 dari Pelabuhan Semayang, Balikpapan, menuju Pelabuhan Cita Sabut, Penajam Paser Utara selama 1 jam.
Dalam perjalanan tersebut, Jokowi sempat melintasi Jembatan Pulau Balang yang menghubungkan Balikpapan dan IKN.
Adapun perjalanan menggunakan jalur laut ini tidak biasa karena umumnya perjalanan dari Balikpapan ke IKN dapat menggunakan jalur darat dengan waktu tempuh selama 2 jam.
Dalam kunjungannya ke IKN, Jokowi akan meninjau sejumlah proyek infrastruktur yakni land development, Bendungan Sepaku Semoi, serta Persamaian Mentawir.
Pada kunjungannya hari ini, Jokowi didampingi oleh Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, Kepala Otorita IKN Bambang Susantono, dan Gubernur Kalimantan Timur Isran Noor.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Jokowi Gunakan KRI Escolar-871 Tempuh Jalur Laut untuk Tinjau IKN ", Klik untuk baca: [ Ссылка ].
Penulis : Ardito Ramadhan
Editor : Bagus Santosa
Download aplikasi Kompas.com untuk akses berita lebih mudah dan cepat:
Android: [ Ссылка ]
iOS: [ Ссылка ]
Video Production : Adrianto Satrio Utomo
Pastikan selalu Follow | Share | Comment TribunBanten.com di:
SUBSCRIBE (UPDATE VIDEO TERBARU): Tribun Banten [ Ссылка ]
SUBSCRIBE (AKUN LIVE): Tribun Banten LIVE
[ Ссылка ]
INSTAGRAM : [ Ссылка ]
FACEBOOK : [ Ссылка ]
TWITTER : [ Ссылка ]
TIKTOK : [ Ссылка ]
#Tribunnews
#tribunbanten
#AkuBantenAkuBangga
#viral
#video
#trending
#beritahariini
#bantenupdate
#beritabantenhariini
#beritaterkini
#beritanasional
#warganet
#hottopic
#beritakriminalhariini
#beritaviral
Ещё видео!