Panjangnya Sampai Korea Utara! Inilah Sejarah Tembok Besar China
Hai hai hai para makhluk hidup semua?
The Great Wall China atau Tembok Besar China runtuh sebagian akibat gempa berkekuatan 6,9 SR yang mengguncang Provinsi Qinghai, Tiongkok, Senin, 10 Januari 2022 malam. Informasi ini dikonfirmasi langsung oleh pihak berwenang setempat setelah melakukan pemeriksaan lebih lanjut di lokasi yang terkena gempa. Melansir dari The Global Times, Tembok Besar China runtuh sepanjang dua meter. Pasca gempa, pihak setempat langsung memeriksa lebih lanjut benda-benda peninggalan budaya dan langsung mengamankan lokasi reruntuhan. Kemudian, proses restorasi juga langsung dilakukan untuk merenovasi lokasi reruntuhan agar tidak terjadi kerusakan yang lebih besar lagi. Tembok Besar China merupakan salah satu keajaiban dunia yang sudah masuk ke dalam situs warisan sejarah dunia UNESCO. Situs ini benar-benar dijaga karena memiliki sejarah panjang bagi peradaban manusia. Berikut ini, sejarah singkat Tembok Besar China yang perlu kamu tahu.
Subscribe Gratis:
youtube.com/MAKHLUKHIDUP
#tembokbesarchina #sejarah
Ещё видео!